Category Archives: Lembaga Kajian Strategis

MENGUATNYA PARTAI POLITIK KARTEL PADA PEMILU SERENTAK 2019

Lembaga Kajian Srategis

Oleh: Dr. Bachtiar, Luthfi Hasanal Bolqiah, M. Andrean Saefudin   ABSTRAKSI Orientasi elektoral dengan menanggalkan peran dan fungsi ideal partai politik nyatanya tidak hanya dipengaruhi oleh perubahan perilaku masyarakat tetapi juga oleh aturan-aturan pemilu seperti tingginya ambang batas yang dibuat partai politik lama untuk mempertahankan keuntungannya dan mempersulit partai-partai baru/kecil untuk bersaing dengan mereka. Beratnya…

Pemilu Berkualitas, Proporsional Terbuka atau Tertutup ?

Lembaga Kajian Srategis

Oleh: Luthfi Hasanal Bolqiah – Direktur Eksekutif Lembaga Kajian Strategis Sarekat Demokrasi Indonesia Opini – “MK (Mahkamah Konstitusi) akan memutuskan pemilu legislatif kembali ke sistem proporsional tertutup” Kata Pakar Hukum Denny Indrayana setelah mendapatkan informasi penting di Minggu Pagi 28 Mei 2023. Sebelumnya Yusri Ihza Mahendra sempat mengungkapkan persoalan sistem proporsional terbuka pada Sidang Uji Materi…

Syafiqurrohman: Kepastian Hukum dan Good Corporate Governance sebagai Pilar Utama Keberhasilan Danantara

Oleh: Syafiqurrohman – Ketua Bidang Operasi dan Intelijen PP Sarekat Demokrasi Indonesia 2021-2026 Pada awal masa pemerintahannya, Presiden Prabowo Subianto mengambil keputusan yang besar dan berani dengan mendirikan Badan Pengelola Investasi Daya Anagata Nusantara (selanjutnya disebut Danantara). Pembentukan Danantara ini merupakan bagian dari upaya besar untuk merealisasikan visi Indonesia Emas 2045, yang bertujuan menjadikan Indonesia…

Kebakaran Dahsyat LA Masuk Hari Ke-6, Belum Padam dan Hadapi Ancaman Baru

Kebakaran hutan dahsyat di Los Angeles pada Minggu (12/1) waktu setempat memasuki hari keenam. Kini, para petugas pemadam kebakaran tengah berhadapan dengan ancaman baru saat api masih belum sepenuhnya padam. Otoritas meteorologi Amerika Serikat (AS) memprediksi bahwa dalam waktu dekat angin kencang akan berembus. Jika itu terwujud maka api diperkirakan makin besar dan sulit dipadamkan….

Chat
Kirim Via Whatsapp